RADARCIANJUR.com-Inilah rincian daftar harga HP Samsung terbaru Juli 2024 boleh jadi reverensi bagi konsumen.
Samsung terus menghadirkan berbagai pilihan smartphone untuk berbagai segmen pasar, dari flagship hingga kelas menengah.
Dengan berbagai fitur dan harga yang beragam, inilah rincian daftar harga HP Samsung terbaru Juli 2024 boleh jadi reverensi bagi konsumen.
Baca Juga: Redmi 12 HP Terpopuler dengan Harga Terjangkau di Tahun 2024 Hanya Rp 1 Jutaan Lebih
Lalu inilah nama-nama merk Samsung yang bai pengguna dapat memilih sesuai kebutuhan dan anggaran masing-masing.
1. Samsung M15 5G
Samsung M15 5G, ponsel terbaru yang dirilis pada Juni 2024, menjadi sorotan dengan baterai 6.000 mAh yang mampu bertahan hingga 4 hari pemakaian normal. Ponsel ini ditawarkan dengan harga sekitar Rp 2.499.000 di Indonesia, namun dengan promo tertentu dapat ditemukan dengan harga lebih rendah seperti Rp 2.356.000 di Tokopedia dan Rp 2.399.000 di Shopee.
Baca Juga: Berita Terbaru: 8 Harga HP Xiaomi dan Poco F6 dengan Snapdragon 8s Gen 3 di Juli 2024
2. Samsung Galaxy Z Fold 6
Samsung Galaxy Z Fold 6, ponsel lipat terbaru dari Samsung, hadir dengan layar utama Dynamic AMOLED 2x 7,6 inci, Snapdragon 8 Gen 3 chipset, RAM hingga 12 GB, dan tiga varian memori penyimpanan: 256 GB, 512 GB, dan 1 TB. Harga Samsung Galaxy Z Fold 6 dimulai dari Rp 26.499.000 untuk varian 256 GB.
3. Samsung A55 5G
Samsung A55 5G hadir dengan harga mulai dari Rp 5.999.000 untuk varian 8 GB/128 GB, hingga Rp 6.899.000 untuk varian 12 GB/256 GB.
Baca Juga: HP Samsung Galaxy A06: Smartphone Murah dengan Performa Tidak Usah Diragukan Lagi
4. Samsung Galaxy S24 Series
Samsung Galaxy S24: Harga dimulai dari Rp 13.999.000 untuk varian 8 GB/256 GB.
Samsung Galaxy S24+: Harga dimulai dari Rp 16.999.000 untuk varian 12 GB/256 GB.
Samsung Galaxy S24 Ultra: Harga dimulai dari Rp 21.999.000 untuk varian 12 GB/256 GB.
5. Samsung Galaxy S23 FE
Samsung Galaxy S23 FE hadir dengan harga Rp 9.999.000.
Baca Juga: HP Vivo X Fold3 Pro Hadirkan Era Baru dengan Teknologi AI Terdepan Anda Jangan Sampai Ketinggalan
6. Samsung A35 5G
Samsung A35 5G, merupakan penerus dari Samsung A34, dengan fitur-fitur unggulan seperti layar Super AMOLED 6,6 inci, chipset Exynos 1380, dan baterai 5.000 mAh dengan fast charging 25W. Harga Samsung A35 5G bervariasi, tergantung pada kapasitas penyimpanan dan warna, dengan harga mulai dari Rp 4.339.000.
Dilansir dari dan telah tayang di: https://www.radarcianjur.com/gadget/94513121220/daftar-harga-hp-samsung-terbaru-juli-2024-boleh-jadi-reverensi-bagi-konsumen