Turbulensi Ekstrem Singapore Airlines Rute London-Singapura, 1 Penumpang Tewas


"Prioritas kami adalah menyediakan setiap bantuan yang memungkinkan bagi semua penumpang dan kru di dalam pesawat. Kami bekerja sama dengan otoritas lokal Thailand demi menyediakan bantuan medis yang dibutuhkan, dan mengirim tim ke Bangkok demi menyediakan bantuan yang dibutuhkan," jelas mereka.


Dilansir dari dan telah tayang di: https://kumparan.com/kumparannews/turbulensi-ekstrem-singapore-airlines-rute-london-singapura-1-penumpang-tewas-22mcUm6vNZo